Unit Patroli Sat Samapta Polres Sukabumi himbau para wisatawan yang berlibur di pantai

    Unit Patroli Sat Samapta Polres Sukabumi himbau para wisatawan yang berlibur di pantai
    Unit Patroli Sat Samapta Polres Sukabumi himbau para wisatawan yang berlibur di pantai

    Polres Sukabumi - Unit Sat Samapta Polres Sukabumi laksanakan Patroli ke Pantai Citepus, Senin (19/06/23).

    Unit Patroli Sat Samapta Polres Sukabumi melaksanakan Patroli ke Pantai Citepus Palabuhanratu Kabupaten Sukabumi dan laksanakan himbau.

    AKBP Maruly Pardede melalui Kasat Samapta Polres Sukabumi AKP Roni Haryanto mengatakan, Unit Patroli Sat Samapta Polres Sukabumi menghimbau para wisatawan agar berhati-hati saat bermain di pesisir pantai karena adanya pasang air laut.

    "Selama pelaksanaan kegiatan berjalan aman kondusif, " Tutur Roni.

    Polres Sukabumi Polda Jabar, Kapolres Sukabumi Akbp Maruly Pardede, Kasi Humas Polres Sukabumi Iptu Aah Saepul Rohman.

    polres sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Sambangi Warga Binaan Bhabinkamtibmas Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Palabuhanratu Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting
    Polsek Gegerbitung Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah di Masjid Jami Al'Barokah

    Ikuti Kami