Polsek Palabuhanratu Antisipasi Lonjakan Wisata Akhir Pekan di Pantai Gado Bangkong

    Polsek Palabuhanratu Antisipasi Lonjakan Wisata Akhir Pekan di Pantai Gado Bangkong
    Polsek Palabuhanratu Antisipasi Lonjakan Wisata Akhir Pekan di Pantai Gado Bangkong

    Anggota Polsek Palabuhanratu, Aipda Taufik Harianto S.Pd., melaksanakan pengamanan jalur dan objek wisata di Pantai Gado Bangkong. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga situasi kamtibmas serta mencegah kecelakaan laut selama libur akhir pekan.

    Dalam patroli tersebut, petugas memberikan imbauan kepada pengunjung untuk mewaspadai ombak pasang dan perubahan cuaca yang dapat berdampak pada keselamatan. Selain itu, warga juga diingatkan untuk selalu waspada terhadap potensi gangguan kamtibmas lainnya.

    Hingga laporan ini dibuat, situasi di kawasan wisata terpantau aman dan kondusif, dengan jumlah pengunjung masih relatif sepi.

    Kapolsek Palabuhanratu, Kompol Roni Haryanto, S.IP, M.H., memastikan pengamanan akan terus dilakukan untuk memberikan kenyamanan dan keamanan bagi masyarakat.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Palabuhanratu Gelar Pengamanan Wisata...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Dialogis Polsek Nyalindung Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar di Kabandungan, Dukung Swasembada Pangan 2025
    Bhabinkamtibmas Desa Tamansari  Polsek Cikidang Polres Sukabumi Laksanakan DDS di Kp. Cigadog
    Bhabinkamtibmas Desa Cisaat  Polsek Cicurug  Polres Sukabumi Laksanakan DDS di Kp. Sawah Lega
    Polsek Surade Gelar Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar
    Kapolsek Cikidang Hadiri Giat Penanaman Jagung 1 Juta Hektar di Desa Pangkalan

    Ikuti Kami