Polsek Lengkong Polres Sukabumi Monitoring Kegiatan Semarak HUT Bhayangkara

    Polsek Lengkong Polres Sukabumi Monitoring Kegiatan Semarak HUT Bhayangkara
    Polsek Lengkong Polres Sukabumi Monitoring Kegiatan Semarak HUT Bhayangkara

    Sukabumi - Selasa 18 Juli 2023 , Polsek Lengkong Kab.Sukabumi melaksanakan kegiatan Balap engkreg yang di mana acara ini untuk memeriahkan kegiatan Hari Bhayangkara, Kegiatan ini di pimpin langsung oleh Kapolsek Lengkong IPTU Endang Slamet S.AP yang bermaksud untuk memeriahkan Hari Bhayangkara.

    Antusias peserta yang mengikuti lomba tersebut diterima baik oleh Kapolsek Lengkong oleh karena itu banyaknya peserta yang mengikuti ajang balap engkreg tersebut endang membuat beberapa kelas agar para peserta bisa mengikuti sesuai dengan kemampuan dari para peserta sehingga Balapan ini bisa berjalan dengan adil dan kondusif.

    "Saya bersyukur dan sangat antusias karena di adakannya lomba ini karena bisa meningkatkan hubungan silahturahmi di antara warga masyarakat Lengkong dan memiliki hubungan baik di antara desa desa disini " ujar Onen Salah satu peserta balap Engkreg.

    polres sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabin di Jampangkulon Polres Sukabumi Silaturahmi...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Jampang tengah Polres Sukabumi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
    Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting
    Polsek Gegerbitung Laksanakan Safari Sholat Subuh Berjamaah di Masjid Jami Al'Barokah

    Ikuti Kami