Polsek Caringin bersama anggota jaga mako telah melaksanakan kegiatan patroli Biru/KRYD di wilayah hukum Polsek Caringin.
Dalam giat tersebut, anggota patroli menyampaikan pesan kepada warga masyarakat Caringin dan remaja tentang pentingnya menjaga keamanan lingkungan serta tetap waspada terhadap tindak kejahatan. Mereka juga mengimbau agar remaja tidak terlibat dalam tawuran dan perang sarung di wilayah Polsek Caringin. Jika terjadi kejadian atau informasi yang membutuhkan tindakan kepolisian, masyarakat diminta untuk segera menghubungi Polsek Caringin atau Call Center 110.
Baca juga:
Baharkam Polri Evaluasi Penanganan Pandemi
|
Laporan ini disampaikan untuk perhatian Bapak Kapolres Sukabumi, dengan situasi keamanan yang telah dinyatakan aman dan kondusif.