Bhabinkamtibmas Desa Datarnangka Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Ajak Warga Perkuat Kamtibmas dan Ketahanan Pangan

    Bhabinkamtibmas Desa Datarnangka Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Ajak Warga Perkuat Kamtibmas dan Ketahanan Pangan
    Bhabinkamtibmas Desa Datarnangka Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Ajak Warga Perkuat Kamtibmas dan Ketahanan Pangan

     – Dalam rangka meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Datarnangka, Polsek Sagaranten, Aipda Lukky Lukmanul Hakim, melaksanakan kegiatan Door to Door System (DDS) atau Cooling System di Kampung Datarnangka, Desa Datarnangka, Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi.

    Kegiatan yang dimulai pukul 11.00 WIB ini berfokus pada dialog langsung dengan warga guna menyampaikan beberapa imbauan penting, di antaranya:

    1. Mengajak warga untuk terus menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang aman dan damai pasca-Pilkada Serentak 2024.
    2. Mendukung program prioritas pemerintah dalam bidang ketahanan pangan melalui partisipasi aktif warga.
    3. Memperbaiki saluran irigasi atau selokan agar tidak tersumbat, guna mencegah banjir dan pergerakan tanah, serta meningkatkan kesiapsiagaan terhadap potensi bencana alam di lingkungan masing-masing.
    4. Menggiatkan kembali sistem keamanan lingkungan (Siskamling) dan menerapkan aturan tamu wajib lapor 1x24 jam untuk menjaga kondisi lingkungan yang tertib, aman, dan kondusif.

    Selama kegiatan berlangsung, suasana berjalan dengan aman, lancar, dan mendapat apresiasi dari warga. Polsek Sagaranten melalui peran aktif Bhabinkamtibmas terus berupaya menjaga hubungan harmonis dengan masyarakat guna menciptakan lingkungan yang lebih baik.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Tamansari Polsek Cikidang...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Cidahu di Desa Tangkil...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polsek Ciracap Polres Sukabumi Gelar Kegiatan Door To Door System (DDS) di Desa Ciracap
    PENGATURAN POLSEK NYALINDUNG POLRES SUKABUMI LALU LINTAS ANAK SEKOLAH DI SDN CARINGIN
    BHABINKAMTIBMAS DESA NYALINDUNG POLSEK NYALINDUNG POLRES SUKABUMI SAMBANGI WARGA UNTUK HIMBAUAN KAMTIBMAS
    POLSEK NYALINDUNG Polres Sukabumi DUKUNG SWASEMBADA PANGAN DENGAN PENANAMAN JAGUNG SERENTAK
    BHABINKAMTIBMAS DESA BOJONGKALONG Polse Nyalindung Polres Sukabumi LAKSANAKAN GIAT DDS

    Ikuti Kami